MasagiPedia.com - Simak berikut ini info lokasi dan jadwal vaksinasi booster Covid-19 di Kota Bekasi, Jawa Barat terbaru bulan Desember 2022.
Pelayanan vaksinasi booster di Bekasi ini terbuka untuk umum dengan kategori lansia atau usia 60 tahun ke atas.
Program vaksinasi ini digelar oleh Puskesmas Pekayon Jaya, Kota Bekasi, Jawa Barat.
Baca Juga: 15 Twibbon Tahun Baru 2023 Desain Keren, Unik dan Kekinian, Cocok untuk Gambar Ucapan Happy New Year
Adapun jenis vaksin booster yang tersedia adalah vaksin Pfizer.
Jadwal pelaksanaan vaksinasinya akan dilaksanakan pada hari Rabu, 31 Desember 2022 pukul 07.30 - 10.30 WIB di Gedung A Puskesmas Pekayon Jaya Bekasi.
Masyarakat umum lansia yang akan mendaftar pada layanan vaksinasinya ini diwajibkan untuk membawa fotocopy KTP/BPJS, dalam kondisi sehat dan datang dengan menggunakan masker.
Baca Juga: 10 Link Twibbon Hari Jadi Satpam 2022 Terbaru, Keren dan Gratis, Cocok untuk Bingkai Foto
Selain itu, peserta vaksinasi juga wajib menunjukkan e tiket vaksin booster.
Demikian info lokasi dan jadwal vaksinasi booster Covid-19 terbaru di Kota Bekasi, Jawa Barat bulan Desember 2022.***
Artikel Terkait
Tes Kepribadian: Hewan Mana yang Akan Kamu Adopsi? Pilihanmu Akan Mengungkap Tingkat Stresmu
Malam Tahun Baru Enaknya Ngapain? Coba 5 Kegiatan Seru Ini Deh!
Info Jadwal Vaksinasi Covid-19 Kota Cirebon Desember 2022 Tersedia Vaksin Pfizer, Gratis untuk Umum dan Lansia
Tes Kepribadian: Pilih Topeng Suku Ini, yang Akan Mengungkapkan Orang Seperti Apa Dirimu
10 Quotes Ucapan Selamat Tahun Baru 2023 Singkat dan Penuh Makna, Cocok untuk Greeting Card